Selasa, 23 Oktober 2012

Contoh Pembuatan Format Daftar Nama atau Biodata Murid - Siswa TK-PAUD & TPQ Menggunakan Excel dan Fungsi Filter

Format Biodata Murid TKIT-TPQ Baitul 'Aini
Pada tulisan kali ini penulis ingin berbagi pengalaman dalam pembuatan biodata murid di TKIT-TPQ Baitul 'Aini. Teknik yang digunakan masih sangat sederhana, yaitu menggunakan program Excel, bukan pakai software khusus seperti sekolah-sekolah yang sudah mapan. Kemudahannya jika dibuat denga Excel diabanding Words, kita bisa melakuakan sortir data yang diperlukan, yaitu dengan memakai fungsi filter.
Dengan fungsi filter kita bisa tahu berapa jumlah murid laki2 saja,  atau bisa kita sortir berdasarkan tanggal lahir, atau bisa juga disortie berdasarkan alamat, dst. . . dst.

Silahkan di download untuk referensi, dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan sekolah masing-masing.

Photobucket   Semoga bermanfaat

Cibitung, 07 Dzulhijjah 1433H - 23 Oktober 2012

Abuizzat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar