Rabu, 15 Januari 2014

Mendisain dan Membuat Sendiri Spanduk & Brosur Sekolah yang Simpel dan Mudah untuk Penerimaan Murid Baru TK, PAUD, TPQ, Madrasah

Sebuah teori mengatakan, spanduk ataupun brosuryang baik adalah spanduk yang komunikatif.
Maksudnya apa yang hendak disampaikan oleh isi spanduk langsung nempel di kepala orang yang membacanya. Oleh karena itu isi spanduk dan tulisan di dalamnya harus simpel. jangan terlalu banyak kata dan gambar yang akan membuat orang berpikir membacanya.


Menerjemahkan maksud di atas kami coba merancang sebuah spanduk untuk penerimaan murid baru di TKIT Baitul 'Aini periode 2014-2015. Spanduk sederhana ini dirancang dengan hanya memakai program excel dan paint, program komputer yang mudah dan bisa serta biasa dipakai oleh siapa saja.

Cikarang, 13 Rabiul Awal 1435 H - 15 Januari 2014

Abuizzat










Tidak ada komentar:

Posting Komentar